Monday, August 16, 2010

Lowongan GIS : Sistem Informasi Manajemen Risiko Bencana (DRMIS)

Pusat Riset Tsunami dan MItigasi Bencana, (TDMRC) memebutuhkan Staf untuk bekerja dalam pengembangan Sistem Informasi Manajemen Risiko Bencana (DRMIS) dengan kriteria sebagai berikut :

Kualifikasi:

1. Minimum sarjana (S1) dalam bidang Geoinformatics, komputer, telekomunikasi atau bidang yang relevan.
2. Pengalaman dalam menggunakan ArcGIS, MapServer, ArcIMS, ArcSDE, Geodatabase.
3. Pengalaman dalam pembangunan aplikasi-aplikasi Web GIS.
4. Pengalaman dalam membuat laporan teknis dan manual user.
5. Bersedia dan mampu bekerja keras dalam kondisi ketat waktu.

Tanggung Jawab:

1. Membantu disaster risk management information system (DRMIS) advisor untuk membangun DRMIS.
2. Membuat program aplikasi DRMIS berbasis Web GIS.
3. Membangun Prototipe DRMIS sesuai dengan kebutuhan stakeholder.
4. Mempersiapkan FGD, workshop dan sosialisasi DRMIS.
5. Menyiapkan dan menyerahkan laporan mingguan dan bulanan kepada manager divisi dan DRMIS advisor, membuat ringkasan kegiatan selama seminggu/sebulan dan menyiapkan rencana kegiatan untuk minggu/bulan depan.

Lamaran diajukan pada alamat : recruitmen@tdmrc.org

No comments:

Post a Comment